Kapolres Rohul AKBP Budi Setiyono, Pimpin Patroli “Blue Light” Skala Besar Di Wilkum Polsek Tambusai Utara

Kapolres Rohul AKBP Budi Setiyono, Pimpin Patroli “Blue Light” Skala Besar Di Wilkum Polsek Tambusai Utara

Kapolres Rokan Hulu AKBP Budi Setiyono SIK MH Pimpin Patroli “ BLUE LIGHT” Skala Besar Di wilayah Hukum Polres Rohul Dan Polsek Tambusai Utara.

Rokan Hulu – Kapolres Rokan Hulu Riau AKBP Budi Setiyono SIK MH di dampingi Wakapolres Rohul KOMPOL RAHMAT HIDAYAT, S.I.K pimpin Pelaksana Patroli Blue Light dalam rangka antisipasi terjadinya kecelakaan lalu lintas, kemacetan dan pelanggaran lalu lintas pada acara Mega Consert Gildcoutic Desa Bangun Jaya Kec. Tambusai Utara Kabupaten Rokan Hulu Riau, Sabtu (15/06)pukul l 21.00 wib S/d Selesai malam ini.

“Kegiatan Patroli Blue Light untuk antisipasi terjadinya kecelakaan Lalu lintas dan kemacetan Di Jalan Lintas Bangun. Jaya Kec. Tambusai Utara Kab.Rokan Hulu. kata Waka Polres Rohul Kompol Rahmat Hidayat SIK “,

‘Patroli Blue Light di wilayah hukum Polres Rokan Hulu, tepatnya Jalan Lintas Bangun Jaya Kec. Tambusai Utara, guna antisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas seperti, Curat, Curas Curanmor, Begal, Jambret, Kecelakaan Lalu Lintas, serta Kemacetan dan Pelanggaran Lalu lintas pada saat acara Mega Consert Gildcoutic di Desa Bangun Jaya Kec. Tambusai Utara.

Dalam giat Patroli Blue Light Skala Besar Polres Rohul ini tampak Kapolres Rokan Hulu, AKBP BUDI SETIYONO, S.I.K., M.H Diwakili Waka Polres Rokan Hulu, KOMPOLRAHMAT HIDAYAT, S.I.K, Kapolsek Tambusai Utara, IPTU SUHERI SITORUS, SH,Kanit Reskrim, IPDA RAHMAT SANDRA, SH , MH, BKO Lantas Tambusai Utara dan Babinsa Bangun Jaya, PELDA SOFIYAN SIKUMBANG

Kapolres Rokan Hulu AKBP Budi Setiyono SIK,MH Mengatakan, Bahwa Patroli Blue Light ini bertujuan Agar masyarakat merasakan kehadiran petugas Polri di tengah-tegah masyarakat sehingga masyarakat merasakan aman dan nyaman dan Terciptanya kelancaran arus lalu lintas.

Kemudian disebutkannya lagi, Bahwa Patroli Blue Light Skala Besar Polres Rohul ini juga untuk Mewujudkan Kamseltibcar lantas dan Zero Laka Lantas di wilayah hukum Polres Rokan Hulu Khususnya di wilayah hukum Polsek Tambusai Utara. Serta Meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri di wilayah hukum Polres Rokan Hulu.

Selama kegiatan berlangsung situasi terdapat dalam keadaan aman dan terkendali, pungkas Kapolres Rokan Hulu AKBP Budi Setiyono SIK MH Melalui Kasubsi humas Polres Rohul IPDA S Jon Repli S.AP.

Humas Polres Rohul/Sungkono (SKN).