Teras Riau Kuansing-Dalam rangka menyelesaikan konflik lahan antara PT.Duta Palma Nusantara dengan Masyarakat Kecamatan Benai. Perlu dihimpun informasi dan pandangan dari berbagai pihak, termasuk dari pimpinan PT.Duta Palma Nusantara.
Untuk itu, Bupati Kuantan Singingi beserta rombongan akan melakukan kunjungan kerja, pada 2 September 2021, pukul. 14.00 WIB di Kantor PT.DPN Kukok.
Informasi ini, tertuang di surat 093/SETDA-UM/1085, dengan perihal Penting dan ditandatangani oleh Andi Putra, SH.MH.