Kepala Desa Tanjung Medan Dasum Tatamiharja Pimpin Upacara HUTBangsa Indonesia Ke 79 Tahun 2024.

Kepala Desa Tanjung Medan Dasum Tatamiharja Pimpin Upacara HUTBangsa Indonesia Ke 79 Tahun 2024.

Rokan Hulu Terasriau com– Memperingati Hari Ulang Tahun ( HUT ) Bangsa Indonesia Ke 79, Kepala desa Tanjung Medan Dasum Tatamiharja, kecamatan Tambusai Utara kabupaten Rokan Hulu, Menggelar Pimpin Upacara di lapangan Tanjung Medan, pada hari Sabtu tanggal 17/08/2024.

Peringatan HUT Bangsa Indonesia ke 79 dalam detik detik proklamasi dimulai secara serentak se Indonesia mengikuti upacara yang pertama dilakukan di ibu kota Negara ( IKN ) Nusantara.

Di desa Tanjung Medan pelaksanaan upacara HUT Bangsa Indonesia ke 79 bertindak langsung sebagai Inspektur upacara kepala desa Dasum Tatamiharja. proklamasi, sementara petugas pelaksanaan upacara Polsek Tambusai Utara, atau mewakili.

Usai pelaksanaan upacara dilanjutkan dengan bermacam kegiatan yang meriah diPimpinan Langsung kepala desa Dasum Tatamiharja .

Turut Hadir dalam acara HUT RI ke 79 tingkat desa Tanjung Medan yaitu BPD, LKMD, LPMD, RT, RW, Kadus, Kepsek SD, Kepsek SMP, kepsek , PKK , tokoh Agama, tokoh pemuda Adat, dan semua staf desa Tanjung Medan beserta Undangan, dan masyarakat lainnya yang hadir nampak memadati lapangan Desa Tanjung Medan

Tambusai Utara sangat meriah dibandingkan Tahun sebelumnya, bukti kesemangatan pemerintah Desa Tanjung Medan.

Pantau awak media, acara memperingati Hari HUT RI ke 79 tahun 2024 ini, Berjalan lancar aman dan tertib.

Penulis :Sungkono (SKN)*